Prioritas Tema/Topik Penelitian adalah hal yang mendasar yang perlu diketahui oleh para aplikan pemburu beasiswa untuk memproyeksikan program studi yang akan di ambil dengan latar belakang pendidikan ketika S1, untuk Fakultas Teknologi Pertahanan terdiri dari Program Studi yaitu Industri Pertahanan, Teknologi Pengindraan, Teknologi Persenjataan dan Teknologi Daya Gerak. Berikut saya tuliskan prioritas tema/topik penelitian yang diprioritaskan pada fakultas ini.
Tema Penelitian untuk Fakultas Teknologi Pertahanan
Tema penelitian bidang teknologi terdiri atas beberapa tema sesuai dengan program studi yang ada di Fakultas Teknologi Pertahanan sebagai berikut:
1. Tema Penelitian Subbidang/Program Studi Industri Pertahanan:
- Revitalisasi dan Pemberdayaan Undang-Undang No 16 Tahun 2012 tentang Industri Pertahanan Untuk Mendukung Kebangkitan Industri Pertahanan Strategis Nasional.
- Perkuatan dan Pemberdayaan Komite Kebijakan Industri Pertahanan (KKIP) Guna Meningkatkan Kemandirian Produksi Alut Sista TNI.
- Kerjasama Internasional Industri Pertahanan Strategis Dalam Rangka Modernisasi Alut Sista TNI.
- Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Kandungan Lokal Dalam Rangka Mendukung Kemandirian dan Keberlangsungan Industri Pertahanan Strategis Nasional.
- Pembangunan Industri Pertahanan Siber Dalam Rangka Mengantisipasi Ancaman Serangan dan Peperangan Siber.
- Analisa Implementasi Kandungan Local dan Offset di Indonesia.
- Perancangan Integrated Project Team untuk Pengembangan Teknologi Medium Tank.
- Analisa Intergrated Project Team pada Program Pembangunan PKR 105 TNI AL.
- Analisa Jaringan Logistic Material pada Program Pembangunan PKR 105 TNI AL.
- Analisa Keberhasilan Alih Teknologi C 705.
- Perkuatan dan Pemberdayaan Komite Kebijakan Industri Pertahanan (KKIP) Guna Meningkatkan Kemandirian Produksi Alut Sista TNI.
- Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Kandungan Lokal Dalam Rangka Mendukung Kemandirian dan Keberlangsungan Industri Pertahanan Strategis Nasional
- Analisa Implementasi Kandungan Lokal dan Offset di Indonesia.
- Perancangan Integrated Project Team untuk Pengembangan Modernisasi Alutsista TNI.
- Analisa Jaringan Logistic Material Guna Meningkatkan Alutsista TNI.
2. Tema Penelitian Subbidang/Program Studi Teknologi Pengindraan:
- Sedang diperbaharui
3. Tema Penelitian Subbidang/Program Studi Teknologi Persenjataan:
- Sedang diperbaharui
4. Tema Penelitian Subbidang/Program Studi Teknologi Daya Gerak:
- Sedang diperbaharui
Sekian yang dapat saya tuliskan, Nantikan tulisan saya berikutnya mengenai topik penelitian di Fakultas Strategi Pertahanan , Fakultas Keamanan Nasional dan Fakultas Managemen Pertahanan. Semoga tulisan ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi kalian yang ingin meraih beasiswa pascasarjana di Universitas Pertahanan. Jangan lupa juga untuk membaca beberapa pertimbangan saat mendaftar yang harus dipikirkan sebelum mendaftar beasiswa ini serta keunggulan dan kelemahan beasiswa Universitas Pertahanan. Terima Kasih.